Kapolsek Regol Giat Jumat Curhat di Pondok Pesantren ” NUR ROHMAH ” Komplek Batu Mas Indah Jl Mengger Girang I No 39 Bandung

banner 468x60

buserekspose.com//*Polrestabes Bandung Polda Jabar Polsek Regol, Polsek Regol dipimpin Kapolsek Regol AKP Aji Nugroho S.I.K., M.I.K., diikuti Kanit Samapta, Kanit Binmas, Kasi Humas, dan anggota Bhabinkamtibmas melaksanan kegiatan Jumat Curhat di Aula Pondok Pesantren NUR ROHMAH di Komplek Batu Mas Indah I No.39 RT.012 RW.008 Kelurahan Pasirluyu Kecamatan Regol Kota Bandung.

*Adapun Maksud & tujuan* Dilaksanakannya Giat Jumat Curhat tersebut adalah Dalam rangka sambang dan silaturahmi dengan Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Para Santri-Santriwati Serta untuk menyampaikan pesan Kamtibmas dan menerima keluhan permasalahanan, masukan atau aspirasi warga masyarakat terkait Harkamtibmas juga menjalin kedekatan, sinergitas serta kepercayaan dan hubungan antara Polri dan Masyarakat.

banner 336x280

*Curhatan Pengurus Pengurus Ponpes*
1. Bagaimana caranya supaya Santri-Santriwati tidak terjerumus kepada Salah Pergaulan atau Kelompok Genk Motor, maupun Kenakalan Remaja lainnya ?

2. Bagaimana cara Membangun Kesadaran Hukum Masyarakat, Supaya Masyarakat Peduli kepada Harkamtibmas, terutama mencegah terjadinya Curanmor R2 dilingkungan ?

*Tanggapan pihak Polsek Regol.*

1. Caranya yaitu Pertama Tingkatkan Keimanan Kita Kepada Alloh SWT, dengan melaksanakan Sholat 5 Waktu,
• Berupaya Mencari Kegiatan untuk menyalurkan Bakat/Keahlian.
• Bergaulah dengan orang-orang baik & berilmu.
• Belajar dengan Tekun & Rajin supaya bisa meraih Cita-Cita.

2..Caranya harus diingatkan, ditegur dan diajak komunikasi dengan baik, sehingga tersentuh untuk berbuat yang berguna bagi lingkungan terutama menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan, sehingga warga mempunyai kesadaran dan tanggungjawab terhadap dilingkungan tempat tinggalnya.

*Dalam giat tersebut hadir :*
1.Kapolsek Regol
2.Pimpinan Ponpes Nur Rohmah (DR.KH.Rahmatulloh, MA.)
3. Ketua KUA Kec.Regol.
4. Ketua LPM Kel.Pasirluyu
5. Lurah Pasirluyu
6. Ketua Forum RW Kel.Pasirluyu.
7. Kanit Binmas
8. Kanit Samapta
9. Panit Samapta 1,2
10. Siswa Setukpa Lemdiklat Polri.
11. Para Babinkamtibmas
12. Unsur Tokoh Masyarakat
13. Para Santri-Santriwati.

Bandung kota 01 September 2023
Kapolrestabes Bandung.
Kombes Pol.Budi Sartono S.I.K., M.S.I.,M.Han.

Red

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *